Bayam Bukan Hanya Sebagai Sayuran Saja… Berikut Khasiat Bayam untuk Kesehatan Kita…
Rabu, 12 Oktober 2016
Edit
Khasiat Bayam untuk Kesehatan - Bayam, siapa yang tidak kėnal dėngan
sayuran yang mėnjadi makanan favorit salah satu tokoh kartun Popėyė ini?
Sayuran hijau ini bukan hanya dapat dijadikan campuran dalam sėtiap masakan, tėtapi
manfaatnya untuk kėsėhatan dan sėbagai pėnyėmbuhan pėnyakit juga sangat luar
biasa. Mari simak sajian lėngkapnya bėrikut ini.
Khasiat Bayam untuk Kesehatan |
Khasiat Bayam
untuk Kesehatan
Bayam sayuran yang
berdaun hijau ini dalam bahasa Persia berarti merupakan 'tangan hijau' adalah
salah satu sayuran terbaik yang memiliki banyak sekali manfaat bayam untuk
kesehatan tubuh dan nilai gizinya juga sudah teruji secara ilmiah.
Setiap 100 gram
bayam terkandunga 2,3 gram protein, 3,2 gram karbohidrat, 3 gram besi dan 81
gram kalsium. Bayam juga kaya akan kandungan vitamin, yaitu : vitamin A, C,
niasin, Thiamin, fosfor, riboflavin, natrium, kalium dan magnesium.
Tidak hanya
kandungan mineral dan vitamin saja, sayuran bayam ini juga mmeiliki kandungan
antioksidan esensial dan fitokimia yang membantu melindungi tubuh dari berbagai
serangan penyakit. Berikut adalah beberapa manfaat bayam untuk kesehatan,
seperti yang dikutip dari healthonlinezine.
1. Melawan Sel
Kanker
Khasiat Bayam
untuk Kesehatan yang pertama akan kita bahas adalah kemampuannya yang luar
biasa untuk melawan sel-sel kanker dalam tubuh. Kandungan vitamin A dan C serta
serat, asam folat dan 13 flavonoid dalam sayuran bayam ini mampu menurunkan
resiko kanker sebesar 34%, terutama kanker payudara, kanker rahim, kanker
prostat, kanker kulit, dan kanker perut.
Baca Juga
- Kabar Gėmbira! Inilah Rėsėp Minuman Sėgar Untuk Mėmbuang Lėmak Bėrlėbih, Bėrikut Cara Mėmbuatnya
- Catat dan Bagikan! Inilah 5 Kondisi yang Pėrlu Dihindari Sėtėlah Pėrsalinan Sėsar Agar Ibu Pulih Lėbih Cėpat.!!
- Mau Kėtiak Kamu yang Gėlap Jadi Putih Lagi ? Inilah Cara yang Tėpat dan Sangat Manjur, Hanya dėngan Bahan Ini Lho !!
2. Sumber
Anti-Inflamasi
Bayam mengandung
sifat alkalinitas yang tinggi sehingga dapat dijadikan sebagai alternatif yang
tepat untuk penderita penyakit inflamasi, seperti keluhan rheumatoid arthritis
atau penyakit rematik dan osteoarthritis.
3. Mengurangi
Resiko Kardiovaskular
Bayam adalah
sayuran yang menjadi sumber folat yang biak, yang dapat mengurangi homosistein,
asam amino yang ditemukan dalam darah. Tingginya tingkat homosistein dalam
darah dapat mengakibatkan tingginya resiko penyakit jantung. Bayam memiliki
peran yang aktif dalam memcegah hal ini terjadi. Selain itu, bayam juga
mengandung Choline dan inositol yang mampu membantu mencegah terjadinya
pengerasan pembuluh darah.
4. Menurunkan
tekanan darah tinggi
Bayam kaya akan
kalium dan rendah sodium. Tingkat mineral yang seimbang sangat bermanfaat bagi
seseorang yang memiliki tekanan darah tinggi atau penyakit hipertensi. Selain
itu, folat yang terkandung dalam sayuran bayam ini juga dapat membantu
menstabilkan tekanan darah dan mengatasi penyakit darah tinggi, melemaskan
pembuluh darah, sehingga dengan demikian proses sirkulasi atau peredaran
darahpun menjadi lancar dan stabil.
5. Mencegah
penyakit osteoporosis
Bayam dapat
digunakan sebagai obat tradisional penyakit osteoporosis. Secangkir daun bayam
segar memenuhi 200% kebutuhan nilai harian akan vitamin K. Vitamin inilah yang
memiliki peranan penting dalam pencegahan pengeroposan tulang atau penyakit
osteoporosis. Selain itu, kandungan magnesium, seng, tembaga, dan fosfor dalam
bayam juga dapat membantu menguatkan tulang. Bagi anda yang menginginkan tulang
yang sehat dan kuat, tidak ada salahnya jika anda mulai memasukan sayuran bayam
ke dalam menu makanan yang anda konsumsi sehari-hari.
6. Mencegah
Diabetes
Ramuan herbal
untuk sembuhkan diabetes yang kita kenal salah satunya adalah Pare. Mungkin
tidak banyak orang yang mengetahui bahwa ternyata sayuran bayam ini ternyata
memiliki khasiat untuk kesehatan tubuh yang begitu luar biasa, yaitu dapat
mencegah penyakit diabetes. Kandungan magnesium dalam bayam dapat mencegah
komplikasi yang terjadi setelah diabetes. Mengkonsumsi rutin bayam mampu
menstabilkan gula darah dan mencegah dari befluktuasi terlalu banyak.
7. Mencegah
Penyakit Anemia
Seperti yang telah
kita ketahui bersama, bahwa bayam merupakan sayuran yang kaya akan zat besi dan
sangat diperlukan untuk mencegah terjadinya penyakit anemia atau penyakit
kurang darah. Zat besi dapat membantu meregenerasi atau memperbanyak sel darah
merah, yang bertugas membawa oksigen ke selurun bagian tubuh.
8. Meningkatkan
kualitas penglihatan
Bayam adalah
sumber lutein, karetoneid yang dikenal dapat membantu melindungi mata dari
penyakit katarak. Bayam kaya akan vitamin A yang sangat bermanfaat untuk
kesehatan mata.
9. Mengobati
pendarahan gusi
Campuran bayam dan
jus wortel sangat membantu mengatasi gusi berdarah yang disebabkan oleh
kurangnya vitamin C dan asupan gula halus yang terlalu banyak.
Itulah sajian Khasiat Bayam untuk Kesehatan. Semoga bermanfaat untuk dijadikan sebagai
langkah peningkatan kesehatan tubuh dan menjadi salah satu alternatif
pengobatan keluhan penyakit yang sedang dikeluhkan. Selamat mencoba..
Sumber :
http://obattradisionalpenyakitamandel.blogspot.co.id/2014/10/9-khasiat-bayam-untuk-kesehatan.html